Page 42 - E-Modul FlipBuilder
P. 42

3.              Faringitis





             Faringitis  adalah  infeksi  pada  faring  oleh
             kuman penyakit,

             seperti  virus,  bakteri,  maupun  jamur.  Virus

             yang dapat menyebabkan

             faringitis       misalnya,          Adenovirus,

             Orthomyxovirus, Rhinovirus, dan
             Coronavirus.  Banyak  bakteri  yang  dapat

             menginfeksi faring, salah                                            Sumber : Reece et al, 2010

             satunya  yaitu  Streptococcus  pyogenes.                  Gambar 1.10         a.Faringitis

             Perhatikan Gambar 8.10! Selain

             disebabkan  oleh  infeksi  virus,  bakteri,  dan
             jamur, faringitis juga dapat

             disebabkan  oleh  zat  kimia  yang  dapat

             mengiritasi jaringan pada faring.

             Faringitis merupakan penyebab umum sakit

             tenggorokan. Orang yang

             menderita      faringitis   biasanya     disertai
             dengan radang tonsil (amandel),

             yang menyebabkan rasa nyeri saat menelan

             makanan. Penanganan

             faringitis  yaitu  dengan  memberi  antibiotik

             dan anti-fungi untuk

             membunuh  bakteri  serta  jamur  yang                             Sumber : Reece et al, 2010
             menginfeksi faring. Selain itu,                                    Gambar 1.10
                                                                    b. Bakteri Streptococcus Pyogenes
             tentu harus ditambah dengan mengonsumsi

             makanan yang bergizi,

             agar sistem pertahanan tubuh menjadi lebih

             kuat
                                                                                                       25



           Sisem Pernapasan Pada Manusia Viii/2
   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47