Page 25 - SIFAT KOLIGATIF LARUTAN
P. 25
Titik beku adalah suhu pada saat tekanan uap cairan sama dengan tekanan uap
padatannya. Pada tekanan 1 atm, air membeku pada suhu 0 C karena pada suhu itu
o
tekanan uap air sama dengan tekanan uap es. Jika suatu zat terlarut ditambahkan pada
suatu pelarut murni hingga membentuk larutan maka titik beku pelarut murni akan
mengalami penurunan. Hal ini terjadi karena molekul molekul pelarut susah berubah
menjadi fase cair karena partikel terlarut menghalangi pergerakan partikel pelarut.
Misalnya, titik beku normal air adalah 0 C. Namun dengan adanya zat terlarut pada
o
suhu 0 C air belum membeku. Jadi selisih titik beku pelarut (Tf ) dengan titik beku
o
o
larutan (Tf) disebut penurunan titik beku (ΔTf).
∆ = −
Menurut Hukum Backman dan Raoult bahwa penurunan titik beku dan kenaikan titik
didih berbanding langsung dengan molalitas yang terlarut di dalamnya.
∆ = ×
Dengan, ∆Tf = Penurunan titik beku ( C)
o
Tf = titik beku larutan ( C)
o
Tf = titik beku pelarut murni ( C)
o
o
m = molalitas (m)
o
Kb = tetapan penurunan titik beku molal ( C/m)
Untuk memahami lebih dalam lagi tentang penurunan titik beku larutan, coba sekarang
anda perhatikan video berikut ini.
MARI MENGAMATI
SIFAT KOLIGATIF LARUTAN 17