Page 50 - E MODUL NABILA
P. 50
E-Modul
TEMATIK KELAS V TEMA 7
Ayo Membaca!
Seni patung
Joseph Collett
Joseph Collett adalah Gubernur Jendral EIC di
Bengkulu periode 1712-1717. Ia lahir di Inggris 1673
dan meninggal tahun 1725. Selama menjadi Gubernur
jendral di Bengkulu, Collett memulai pembangunan
Benteng Malborough. Collett juga disebut sebagai
inisiator pembangunan Fort Malborough. Patung ini
dapat kamu lihat dan temui di benteng Malborough
Bengkulu.
Sumber : Dokumen Pribadi
Seni patung
Sir Stamford Rafless
Sir Stamford Rafless adalah Gubernur Jendral EIC di
Bengkulu periode 1817-1822. Ia lahir di jamica pada 6
Juli 1781 dan meninggal 5 Juli 1826. Patung ini dapat
kamu lihat dan temui di benteng Malborough Bengkulu.
Sumber : Dokumen Pribadi
45