Page 14 - Buku Saku Digital Kelas 3 SDN Aren Jaya VI
P. 14
E. TEMA 8
PRAJA MUDA
1. Macam-macam Anggota
Pramuka
Penggolongan macam-macam anggota
pramuka sangat penting, sebab untuk mengikuti
kegiatan pramuka, kita harus tahu termasuk
dalam golongan kegiatan pramuka yang mana.
Jangan sampai kegiatan pramuka yang kita ikuti
tidak sesuai dengan usia dan tingkatan sekolah
kita. berikut golongan dan tingkatan gerakan
pramuka yang sesuai dengan umur dan keahlian.
Pada link berikut ini
https://www.rifanfajrin.com/2021/02/maca
m-macam-golongan-dan-tingkatan-dalam-
pramuka.html
2. Ciri-ciri Anak Mandiri
Kemandirian anak usia dini berbeda dengan
kemandirian remaja ataupun orang dewasa.
Adapun tugas-tugas perkembangan untuk anak usia
dini antara lain belajar berjalan, belajar makan,
berlatih berbicara, koordinasi tubuh, kontak
perasaan dengan lingkungan, pembentukan
pengertian, dan belajar moral. Seperti yang tertera
pada link berikut :
http://yukbelajarparenting.blogspot.com/2017/
09/ciri-anak-mandiri-dan-tahapan.html
3. Macam-macam Prakarya
Anak
Dengan adanya kerajinan tangan dalam
kehidupan sehari-hari, kreasi kerajinan tangan
bukan cuma cantik setidaknya bisa merilekskan
sedikit segala aktifitas yang berat, ataupun
menambah pengetahuan kamu tentang kerajinan
tangan. Pada link ini ada 18 contoh kerajinan
tangan untuk anak sd kelas 3
https://kerajinandahsyat.blogspot.com/2020
/10/18-contoh-kerajinan-tangan-untuk-
anak.html
10