Page 115 - E Book latihan Tentang Corona
P. 115

Kecuali yang paling khusus bagi saya yaitu "musik". Kalau bicara soal
            musik saya tidak akan pernah ada bosannya, karena musik bagaikan
            sudah mendarah daging pada diri saya. Seperti experiment yang saya
            lakukan ini, saya belum pernah mencoba membuat robot dan game,
            padahal  sejak  kecil  saya  selalu  mengimpikan  ingin  bisa  membuat
            robot  karena  terinspirasi  dari  film.  Namanya  khayalan  anak  kecil
            tentunya  juga  ngebayanginnya  enak  punya  robot  bisa  jadi  temen,
            bisa bantu kayak Doraemon wkwk         .

            Dan ternyata setelah sekian lama akhirnya terealisasikan juga meski
            harus melalui proses panjang, karena harus nabung dulu + otodidak.









        Samisanov 13

                                                                           115
   110   111   112   113   114   115   116   117   118   119   120