Page 14 - E-module pembuatan media video pemberlajaran berbasis video lecture
P. 14
Lambang verbal
Lambang visual
Radio rekaman gambar mati
gambar hidup
Pameran
Karya wisata
Demonstrasi
Dramatisasi
Pengalaman buatan
Pengalaman langsung
Gambar 1.1.1 Kerucut Pengalaman Dale (Cone of Experience)
Sumber: Darmawan & Ishak, 2013
Berdasarkan kerucut pengalaman Dale diatas, pengalaman langsunglah
yang memiliki dampak paling besar atau berpengaruh terhadap pemahaman
peserta didik. Dapat dilihat bahwa pengalaman langsung ini jika peserta didik
telah mempelajari teori kemudian mempraktikkannya, pemahaman akan lebih
konkrit dan jelas.
Media video pembelajaran masuk kepada Radio rekaman gambar mati
gambar hidup yang memiliki makna bahwa lebih memiliki dampak yang besar
dari lambang verbal dan lambang visual. Walaupun dalam pemilihan media
pembelajaran tergantung pada materi seperti apa yang ingin disampaikan.
Tidak dapat dibandingkan mana yang lebih baik dan lebih bagus antara satu
media dengan media yang lain, karena memiliki karakteristik tersendiri. Karena
dalam media pembelajaran, pertanyaan yang lebih baik ialah mana yang lebih
tepat?
4