Page 24 - Booklet Digital
P. 24

Jaring-jaring makanan merupakan gabungan dari berbagai rantai
           makanan yang saling berhubungan. Semakin kompleks jaring-jaring

           makanan  maka  akan  menimbulkan  kestabilan  komunitas  dan
           kestabilan ekosistem. Artinya jika salah satu spesies hilang, maka

           jaring-jaring makanan masih tetap berjalan


       3.  Piramida Ekologi
              Piramida ekologi gambaran visual dari aliran energi, akumulasi biomassa,

           dan jumlah individu pada tingkat trofik yang berbeda. Piramida ekologi
           dapat dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu :

           a.  Piramida Energi

                  Piramida  energi  menunjukkan  laju  aliran  energi  melalui  tingkat
               trofik.  Jumlah  energi  total  pada  setiap  tingkatan  trofik  ke  arah

               puncak  semakin  kecil.  Secara  umum,  konsumen  hanya  mampu
               memanfaatkan  10%  energi  yang  diperoleh  dari  tingkat  dibawahnya,

               karena sebagian besar energi terbuang sebagai panas

































                                         Gambar 2.13 Piramida Energi




                                                   18
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29