Page 157 - E-Modul Flipbook DDK (SISWA)
P. 157
KEGIATAN BELAJAR VI
Untuk menentukan arus yang mengalir pada rangkaian dapat digunakan
rumus dari persamaan hukum II Kirchhoff, yaitu :
ΣE + ΣIR = 0
Untuk arah loop yang searah dengan arus maka perhitungannya
sebagai berikut :
ΣE + ΣIR = 0
(4-12) V + I(Rp + IRs) = 0
(4-12) V + I(7Ω + 9Ω) = 0
-8V + I (7Ω + 9Ω) = 0
(16Ω)I = 8V
I = 8 = 0,5
16
PERHATIKANLAH
Perhatikan lampu listrik di rumah kalian atau di ruang kelas kalian !
Ketika kalian menyalakan lampu, tentunya kalian akan menekan
sakelar yang terpasang di dinding. Jika sakelar ditekan (on) maka
lampu akan menyala, dan jika saklar di tekan (off) maka lampu akan
mati. Mengapa dapat terjadi demikian? pernahkah kalian
memikirkannya? silahkan kalian cari jawabannya lewat kegiatan
berikut.
Dasar-Dasar Teknik Ketenagalistrikan 147