Page 149 - Edmodo Tanya Jawab_EBook
P. 149

Cukup banyak yang bisa dilengkapi dan  diatur pada bagian ini

                          terkait dengan akun Anda. Silahkan dicoba langsung untuk lebih
                          memahami yang diinginkan.

                      h.  Pusat Bantuan
                          Bagian ini adalah Help Center dari Edmodo, setiap saat Anda bisa

                          mengakses bagian ini jika menghadapi kendala dalam Edmodo.



























                                       Gambar 44.11 Pusat Bantuan Edmodo
                      i.  Keluar

                          Untuk keluar dari aplikasi Edmodo.

                  45. Apakah Terdapat Kalender Pendidikan di Edmodo?

                      Yang dimaksud Kalender Pendidikan di Edmodo kaitannya dengan
                      Kelola  My  Apps  atau  Perencana.  Dimana  Anda  mengelola  jadwal

                      belajar,  tugas,  kuis  dan  semacamnya  langsung  di  Kalender
                      (Appointment) sebagaimana Anda mengatur jadwal pada kalender di

                      ponsel Anda.



                                                    139
   144   145   146   147   148   149   150   151   152   153   154