Page 108 - Buku Siswa Kelas 3 Tema 8 Revisi 2018 Praja Muda Karana
P. 108
Ayo Membaca
Perhatikan gambar berikut ini!
Udin pemimpin kelompok barung biru. Udin
memimpin teman-temannya mendirikan tenda
untuk berkemah. Udin membagi tugas kepada semua
anggota kelompok. Pembagian tugas dilakukan
secara adil dan merata. Udin membagi tugas sesuai
dengan keterampilan anggota kelompok. Semua
anggota kelompok mengerjakan dengan senang dan
gembira. Semua anggota mengerjakan pekerjaan
secara mandiri.
102 Buku Siswa SD/MI Kelas III
Di unduh dari : Bukupaket.com