Page 60 - e-modul KH
P. 60
Kegiatan Pembelajaran 3:
Ancaman Keanekaragaman Hayati
Soal
Penugasan Soal Latihan
Evaluasi
2. Ancaman yang terjadi akibat aktivitas manusia, yaitu:
a. Deforestasi Hutan
Deforestasi menurut Kementerian Lingkungan
Hidup dan Kehutanan adalah kegiatan konversi
lahan hutan menjadi lahan bukan hutan, seperti
perkebunan, pemukiman, industri, atau area
pertanian, dll. Secara mengejutkan kejadian
deforestasi juga mencakup hutan lindung dan
Kawasan konservasi, yang mana seharusnya
Kawasan tersebut adalah area yang digunakan
untuk mempertahankan keanekaragaman hayati.
Kegiatan ini mengakibatkan hewan secara otomatis
akan kehilangan tempat tinggalnya.
Sebelumnya Selanjutnya