Page 16 - MODUL KELAS 6 TEMA 1 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1
P. 16

1. Bergerak adalah berpindah tempat atau

                                            perubahan posisi sebagian atau seluruh

                                            bagian dari tubuh.
                                         2. Alat-alat gerak yang digunakan pada

                                            manusia dan hewan ada dua macam, yaitu

                                            alat gerak pasif berupa tulang dan alat

                                            gerak aktif berupa otot.
                                         3. Tulang disebut alat gerak pasif karena

                                            tulang tidak dapat bergerak dengan

                                            sendirinya.

                                         4. Otot disebut alat gerak aktif karena otot

                                            memiliki suatu senyawa kimia yang

                                            membuatnhya dapat bergerak.
                                         5. Ide pokok adalah topik yang dibahas di


                                            dalam sebuah paragraf
                                         6. Fungsi ide pokok adalah memberikan

                                            penjelasan dari inti suatu paragraf.

























                                                           13
   11   12   13   14   15   16   17