Page 95 - PJOK-BG-KLS-I
P. 95
Kemudian peserta didik diminta untuk melaporkan hasil capaian belajar yang
diperoleh dalam buku catatan atau buku tugas kepada guru.
Catatan
• Bagi peserta didik yang belum mampu mencapai batas kompetensi dalam
melakukan aktivitas pembelajaran pola gerak dasar nonlokomotor seperti
gerakan mengayun yang ditentukan oleh guru, maka minta remedial.
• Bagi peserta didik yang mampu mencapai atau melebihi batas kompetensi
dalam melakukan aktivitas pembelajaran pola gerak dasar nonlokomotor
seperti gerakan mengayun yang ditentukan oleh guru, maka lanjutkan
pembelajaran pada materi yang lebih kompleks dan bervariasi.
LebaØ ReŖerèi DiØi (SiraÍ) PeèeØöa Didir
Sama dengan lembar refleksi diri (sikap) peserta didik pada aktivitas pembelajaran
pola gerak dasar lokomotor.
C¡ö¡h LebaØ ReŖerèi DiØi (Pegeöahċa) PeèeØöa Didir
1) Berilah tanda ceklis (3) pada salah satu kata yang sesuai dengan gambar berikut
ini. Apa yang sedang saya lakukan.
mengayunkan lengan ke samping
mengayunkan lengan ke depan
mengayunkan lengan ke belakang
2) Berilah tanda ceklis (3) pada salah satu kata yang sesuai dengan gambar berikut
ini. Apa yang sedang saya lakukan.
meliukkan badan ke depan
meliukkan badan ke samping
meliukkan badan ke bawah
Panduan Khusus - Unit 2 Aktivitas Pola Gerak Dasar Nonlokomotor 81