Page 41 - PRAKARYA 9 KERAJINAN (pdf.io)_Neat
P. 41
4. Kerajinan Kerang Hewan-hewanan
Macam-macam kerajinan kerang selain dibuat untuk memberikan nilai fungsi, ada juga kerajinan kerang yang
dibuat untuk memberikan nilai keindahan saja, salah satunya dibuat menjadi miniatur berbentuk hewan-
hewanan.
Banyak sekali hasil kerajinan kerang yang berbentuk hewan contohnya seperti kepiting, kura-kura, ikan, tikus,
dan masih banyak lagi.
Kerajinan kerang berbentuk hewan ini sangat imut lucu dan mengemasakan, terlebih anda yang suka
mengoleksi aneka varias pernak pernik hewan, kerajinan kerang hewan-heanan ini sangat cocok untuk dimilliki.
Pastinya anda penasaran bukan? Kerajinan hewan-hewanan ini banyak ditemui dan bisa membeli disekitar
wisata pantai.
Namun jika anda ingin berkreasi membuat sendiri, bisa juga anda beli berupa cangkang yang belum dirangkai
kemudian anda susun sendiri di rumah sesuai dengan selera.
5. Kerajinan Kerang Bunga
41