Page 6 - PRAKARYA 9 KERAJINAN (pdf.io)_Neat
P. 6
Setelah mengikuti pembelajaran kerajinan dari bahan keras peserta didik dapat:
1. menjelaskan pengertian kerajinan bahan keras alami dengan benar.
2. menjelaskan pengertian kerajinan bahan keras buatan dengan benar.mengidentifikasi karakter 5 jenis bahan keras
alami untuk membuat kerajinan secara jelas dan lengkap.
3. mengidentifikasi karakter 5 jenis bahan keras buatan untuk membuat kerajinan secara jelas dan lengkap.
4. merndeskripsikan bahan dan alat pembuatan kerajinan dengan lengkap.
5. menjelaskan teknik yang digunakan dalam membuat kerajinan bahan keras secara prosedural dengan logis.
6. menjelaskan prosedur perancangan produk kerajinan dari bahan keras alami yang artistik fungsional dengan percaya
dirimenentukan bahan dan peralatan kerajinan bahan keras dengan tepat.
Aktivitas 1 JENIS, KARAKTER, DAN TEKNIK KERAJINAN BAHAN KERAS
Menjelaskan Pengertian Kerajinan Bahan Keras
Puji syukur selalu dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa mengawali pembelajaran ini kita masih diberikan
kesehatan lahir dan batin sehingga kita masih dapat mengikuti pembelajaran kerajinan dari bahan keras melalui
modul ini, untuk itu sebagai persiapan belajar Ananda lakukan:
8. Berdoa untuk memulai pembelajaran,
9. Isilah daftar kehadiran pada link yang telah disiapkan oleh guru
10. Simaklah motivasi pembelajaran yang disajikan guru melalui modul ini ada beberapa contoh bahan dan produk
kerajinan dari bahan keras. Ananda dapat memilih, menentukan, dan menyimpulkan pengertian dan jenis bahan
keras apa yang tepat dan indah untuk dibuat kerajinan yang inovatif. Apa kata kunci dari pesan dan makna yang
disampaikan dalam modul tersebut.
11. Bacalah dan pahami tujuan pembelajaran, petunjuk penggunaan modul yang akan Ananda buat sebelum
melanjutkan pembelajaran.
Sebelum mempelajari kompetensi membuat produk kerajinan dari bahan keras alami terlebih dahulu memahami
pengertian kerajinan dari bahan keras. Apa yang dimaksud dengan bahan keras? Pengertian kerajinan dari bahan
6