Page 29 - E-MODUL Persamaan Garis Lurus
P. 29

Glosarium





               Bidang Kartesius : bidang kartesius adalah suatu bidang datar yang terdiri atas
               dua sumbu koordinat yang saling tegak lurus, yaitu sumbu mendatar (x) dan

               sumbu tegak (y).


               Ekplisit  :  gamblang,  tegas,  terus  terang,  tidak  berbelit-belit  (sehingga  orang
               dapat  menangkap  maksudnya  dengan  mudah  dan  tidak  mempunyai

               gambaran.


               Gradien  :  kecepatan  perubahan  suatu  variabel  dengan  mengikuti  koordinat
               ruang



               Implisit  :  termasuk  (terkandung)  di  dalamnya  (meskipun  tidak  dinyatakan
               secara jelas atau terang-terangan); tersimpul di dalamnya; terkandung halus;
               tersirat;



               Konstanta  :  objek  atau  bilangan  khusus;  lambang  untuk  menyatakan  objek
               yang  sama  dalam  keseluruhan  suatu  diskusi;  atau  dalam  satu  rangkaian
               operasi  matematika;  variabel  yang  hanya  memiliki  suatu  nilai;  tetapan

               (constant)


               Simetris : Kedua belah bidang yang dibagi sama atau keseimbangan dari letak
               unsur cetak 100% pada garis poros



               Variabel :  a dapat berubah-ubah, berbeda-beda, bermacam-macam (tentang
               mutu,  harga,  dan  sebagainya);  2  n  sesuatu  yang  dapat  berubah;  faktor  atau
               unsur  yang  ikut  menentukan  perubahan:  peubah  dalam  penelitian  itu

               sebaiknya diperhatikan berbagai -- seperti guru, usia, dan pendidikan;




















        Persamaan Garis Lurus - Kelas VIII SMP/Mts                                                        22
   24   25   26   27   28   29   30