Page 15 - Modul Administrasi Umum Kelas X KD Jenis-jenis Administrasi
P. 15

Modul Administrasi Umum Kelas X KD Jenis-jenis Administrasi


                        3.  Tujuan Administrasi untuk memonitoring kegiatan atau data yang dimiliki oleh
                            perusahaan  atau  organisasi,  agar  pengelola  usaha  bisa  mengevaluasi  suatu

                            kegiatan-kegiatan dalam pengorganisasian perusahaan, untuk menyusun suatu

                            program  pengembangan  usaha  dan  suatu  kegiatan  pengorganisasian,  untuk
                            mengamankan data atau catatan atau mengamankan suatu kegiatan usaha dan

                            organisasi perusahaan.
                        4.  Unsur-unsur  administrasi  yaitu  pengorganisasian,  manajemen,  tata  hubungan,

                            kepegawaian, keuangan, perbekalan, tata usaha, dan perwakilan.

                        5.  Fungsi administrasi yaitu perencanaan, pengorganisasian, staffing, pengarahan,
                            koordinasi, pelaporan, dan anggaran.






                                                     AKTIVITAS MANDIRI 1


                                       Carilah  informasi  dari  beberapa  buku  referensi  atau  internet
                                       tentang  sejarah  perkembangan  ilmu  administrasi!.  Buatlah

                                       laporannya di buku tulis, lalu kumpulkan kepada bapak/ibu guru.


































                    SMK Antartika 2 Sidoarjo, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur 2020                11
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20