Page 59 - E MODUL IPS KELAS VII 18 NOV
P. 59
E. RANGKUMAN
1. Lembaga sosial adalah seluruh system norma yang
terbentuk atas dasar tujuan dan fungsi tertentu di
kehidupan masyarakat.
2. Jenis-jenis lembaga sosial terbagi atas lembaga
keluarga, lembaga agama, lembaga ekonomi, lembaga
pendidikan dan lembaga politik.
F. LATIHAN PEMBELAJARAN III
1. Jelaskan pengertian dari lembaga sosial?
2. Sebutkan jenis-jenis lembaga sosial?
3. Jelaskan fungsi lembaga keluarga menurut pengamatan
ananda berdasarkan lingkungan keluarga ananda?
4. Bagaimana fungsi lembaga agama, dalam hidup
beragama dalam bermasyarakat?
5. Bagaimana fungsi lembaga politik dalam kehidupan
bermasyarakat tingkat RT/RW?
45