Page 39 - EMODUL IPL PJU 11 NOV
P. 39
a. Pemasangan fotocell pada Instalasi Penerangan Jalan
Umum tanpa box panel sebagai berikut:
Gambar 23. Pemasangan Fotocell
b. Pemasangan fotocell pada Instalasi Penerangan Jalan
Umum dengan box panel sebagai berikut:
Gambar 24. Pemasangan Fotocell dengan Box Panel
Beberapa hal yang harus kita perhatikan untuk
memastikan posisi pemasangan fotocell yang benar, antara
lain:
a. Pasang fotocell pada posisi yang terkena cahaya matahari
langsung.
b. Pastikan tidak ada benda lain yang menutupi fotocell),
sehingga dapat menghalangi cahaya matahari. (jangan
29