Page 45 - new KD11. jurnal umum-bb-bb pembantu
P. 45
• Tampilan menu (2) menunjukkan hasil yang lebih detail dari
tampilan menu (1), yaitu berisi saldo total dari tiap kelompok nama
akun. Perhatikan dan gunakan gambar di bawah ini untuk mengecek
hasil dari pekerjaan anda.
Gambar 3.21 Tampilan hasil menu (2)
• Tampilan menu (3) menunjukkan hasil yang lebih detail dari
tampilan menu (1) maupun menu (2). Pada tampilan menu (3) ini
menunjukkan rincian dari nominal akun tiap kelompok nama akun
dan tiap tanggal transaksinya. Lebih jelasnya akan ditunjukkan pada
tabel berikut ini.
46 | A p l i k a s i p e n g o l a h a n g k a