Page 20 - E-Modul Fisika SMA/MA Kelas XI Fluida Statis
P. 20

a. Dongkrak Hidrolik



                   Dongkrak              hidrolik


        merupakan               salah        satu


        aplikasi         sederhana            dari


        Hukum Pascal. Berikut ini


        prinsip         kerja        dongkrak
                                                        Gambar                3..          Skema
        hidrolik.
                                                        Dongkrak Hidrolik


                   Saat pengisap kecil
                                                        b. Mesin                        Hidrolik
        diberi gaya tekan, gaya
                                                              Pengangkat Mobil
        tersebut akan diteruskan


        oleh fluida (minyak) yang                                      Mesin              hidrolik


        terdapat di dalam pompa.                        pengangkat                mobil           ini


        Akibatnya, minyak dalam                         memiliki prinsip yang sama


        dongkrak                            akan        dengan dongkrak hidrolik.


        menghasilkan gaya angkat                        Perbedaannya terletak pada


        pada pengisap besar dan                         perbandingan                           luas


        dapat mengangkat beban                          penampang pengisap yang


        di atasnya.                                     digunakan.










                                                                                                     20
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25