Page 56 - Final - Panduan Pelaksanaan Protokol Kesehatan
P. 56

PROTOKOL KESEHATAN                      Tempat Pertemuan
                                                                       Meninggalkan
                           SAAT PERTEMUAN




          Pengaturan jalur keluar yang berbeda dengan jalur
          masuk bagi panitia/peserta agar tidak terjadi
          kerumunan

          Memastikan proses disinfeksi meja dan kursi serta
          peralatan yang telah digunakan panitia/peserta
          dilakukan dengan tingkat kebersihan yang lebih
          tinggi

          Memastikan untuk memakai sarung tangan dan
          masker saat melakukan pekerjaan pembersihan
          dan saat menangani limbah dan sampah di tempat
          pertemuan

          Melakukan pemantauan kesehatan panitia/peserta





                                                                    PINTU KELUAR
                                                                    KHUSUS PANITIA
    PINTU KELUAR
  KHUSUS PESERTA
























                                                                                 45
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61