Page 37 - BAHAN AJAR BIOLOGI - SMA/MA KELAS XI
P. 37
C. Latihan
1. Jelaskan kelebihan dan kekurangan dari teknik
kultur jaringan ?
2. Jelaskan teknik kultur jaringan berdasarkan
eksplan yang digunakan ?
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kultur
jaringan ?
4. Jelaskan apa perbedaan autonom dan totipotensi ?
5. Tuliskan tujuan pelaksanaan teknik kultur
jaringan ?
\
29