Page 25 - E-MODUL BASIC STANDARD TOOL
P. 25
i. Obeng Ketok (Impact Driver)
Obeng ketok digunakan untuk mengencangkan
atau melepas sekrup dengan kekencangan yang
lebih. Diaplikasikan dengan cara memutar
gagang obeng kearah mengencangkan atau
mengendorkan kemudian menahan dengan tetap
menekan, selanjutnya ujung gagang obeng
dipukul dengan palu. Mata obeng dapat diganti-
ganti sesuai ukuran yang pas dengan kepala
sekrup.
Gambar 1. 19 Obeng Ketok
j. Veller Gauge
Feeler Gauge digunakan
untuk mengukur celah
atau kerenggangan kecil
di antara dua komponen.
Misalnya jarak di antara
valve stem dan lengan
pemutus (rocker arm)
yaitu tappet atau
Gambar 1. 20 Feeler Gauge
kerenggangan katup (valve clearance). Alat ini memiliki ukuran ketebalan
20