Page 77 - Media Pembelajaran E-modul Aksesori Ramah Lingkungan
P. 77
77
d. Sampah kaca, penggunaan sampah kaca menjadi bahan dasar produk ake-
soris proses daur ulang dapat dimanfaatkan dengan menjadikan sampah
kaca menjadi manik-manik aksesoris.
2. Recycle atau daur ulang adalah upaya penanggulangan sampah dengan cara
mendaur ulang sampah tertentu menjadi barang yang lebih bermanfaat sehing-
ga dapat memperpanjang siklus dari produk tersebut.
3. Hot textile adalah teknik merekayasa tekstil menggunakan alat penghantar
panas sehingga menghasilkan tekstur yang menarik.