Page 33 - Sifat Bahan dan Pemanfaatannya Dalam Kehidupan Sehari-hari
P. 33

C. Bahan Tanah Liat dan Keramik





















                                Sumber :brewsuniq.com
                 Gambar 1.9. Guci, Tanah liat, mangkok & gelas keramik,
                                     dan Genteng

                       Tanah  liat  merupakan  bahan  dasar  yang  dipakai  dalam
               pembuatan keramik. Secara kimiawi tanah liat termasuk hidrosilikat
               alumina. Sifat fisik tanah liat yaitu plastis bila keadaan basah, keras
               bila kering, dan bila dibakar menjadi padat dan kuat . Secara umum
               barang-barang  yang  dibuat  dari  tanah  liat  dinamakan  keramik.
               Namun, saat ini tidak semua keramik berasal dari tanah liat.









            IPA VIII SMP/MTs
        19
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38