Page 14 - modul usaha dan energi (dss) (1)
P. 14

Lampu bohlam menghasilkan cahaya dan panas


               Energi Potensial Gravitasi


               Energi  potensial  adalah  energi  yang  dimiliki  oleh  benda  karena  pengaruh  tempat  atau
               kedudukan benda tersebut. Energi potensial disebut juga sebagai energi diam karena benda

               yang  berada  dalam  keadaan  diam  dapat  memiliki  energi  potensial.  Jika  sebuah  benda
               bergerak atau berubah posisinya maka benda tersebut mengalami perubahan energi potensial.


























               Contoh Soal


               Berapakah energi  potensial sebuah  benda  yang  memiliki  massa  sebesar  10  kg yang  berada
                                                                                       2
               pada ketinggian 1,2 m, jika percepatan gravitasi bumi di tempat itu 10 m/s ?

               Penyelesaian:


               Dik:     m = 10 kg


                     h = 1,2 m

                             2
                     g = 10 m/s

               Dit:      Ep= …………?


               Jawab:


               Ep = m . g . h = 10 . 10 . 1,2 = 120 J


               Energi Kinetik






                                                                                                       14
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19