Page 32 - LKPD Senyawa Hidrokarbon
P. 32

Tahukah kamu?
                 Minyak  bumi  merupakan  salah  satu  contoh  senyawa  hidrokarbon.
                 Minyak bumi diolah melalui destilasi bertingkat sehingga dihasilkan

                 fraksi-fraksi minyak bumi seperti bensin, minyak pelumas, aspal, dll.
                  Fraksi-fraksi dari hasil pengolahan minyak bumi inilah yang banyak
                  digunakan  manusia  dalam  kehidupan  sehari-hari.  Seperti    halnya

                  bensin yang digunakan sebagai bahan bakar  kendaraan bermotor.
                 Untuk lebih jelasnya perhatikan gambar berikut.






















               Sumber gambar: https://www.kompasiana.com/avelinokonstantinetrilasto/6270292e3794d119366c9c82/polusi-asap-kendaraan-bermotor-
               masalah-lingkungan-yang-terus-meluas-di-masyarakat

                Berdasarkan fenomena di atas, informasi-informasi penting apa yang anda

                             temukan terkait dampak dari pembkaran hidrokarbon?



                                      Tonton dan cermatilah video berikut!



















                                                                                                                   31
                                          E-LKPD KIMIA – SENYAWA HIDROKARBON
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37