Page 17 - WHO Anthro Topik 3 (1)
P. 17

C.    CARA  MENGINTERPRETASIKAN  HASIL  PENGOLAHAN  DATA  PADA
                        WHO ANTHRO DAN WHO ANTHRO PLUS

                        Untuk  dapat  menginterpretasikan  hasil  pengolahan  WHO  Anthro,  Anda  harus
                        memahami  Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2020

                        tentang Standar Antropometri Anak. tertanggal 8 Januari 2020

                        Katagori dan ambang batas status gizi anak
                        Untuk dapat menginterpretasikan hasil pengolahan data antropometri dengan WHO

                        Anthro,  Anda dapat menggunakan  katagori  status gizi  dan ambang batas  dalam z-
                        score seperti tampak pada tabel di bawah :

                                  Katagori Status Gizi dan Ambang Batas Menurut Indeks

                                 Indeks         Katagori Status Gizi       Ambang Batas (Z-Score)
                                              Berat    badan    sangat

                              Berat Badan     kurang          (severly             < - 3 SD
                             menurut Umur     undeweight(
                              (BB/U) anak     Berat   badan    kurang           -3 SD sd -2 SD
                                 usia 0       (undeweight)
                               - 60 bulan     Berat badan normal               -2 SD sd + 1 SD
                                              Risiko berat badan lebih             > + 1 SD

                            Panjang Badan     Sangat  Pendek  (severly
                               tau Tinggi     stunted)                             < - 3 SD
                                 Badan
                             menurut Umur     Pendek (stunted)                  -3 SD sd -2 SD
                               PB/U atau
                                 TB/U)        Normal                           -2 SD sd + 3 SD
                            anak usia 0 - 60
                                 bulan        Tinggi                               > + 3 SD
                              Berat Badan     Gizi   Buruk    (severly             < - 3 SD
                                menurut       wasted)
                                Panjang       Gizi Kurang (wasted)            -3 SD sd < - 2 SD
                              Badan atau      Gizi baik (normal)               -2 SD sd  + 1 SD
                                 Tinggi       Berisiko   Gizi   Lebih
                             Badan (BB/PB     (possible     risk    of         > + 1 SD sd + 2 SD
                                 atau         overweight)
                              BB/TB) anak     Gizi Lebih (overweight)
                                  usia                                        > + 2 SD sd + 3 SD
                              0 - 60 bulan    Obesitas (obese)                     > + 3 SD
                             Indeks Massa     Gizi   Buruk    (severly
                            Tubuh menurut  wasted)                                 < - 3 SD
                            Umur (IMT/U)  Gizi Kurang (wasted)                -3 SD sd < - 2 SD
                             anak umur 0 –    Gizi baik (normal)               -2 SD sd  + 1 SD




                                                                                                       45
                  Modul WHO Anthro dan WHO Anthro Plus – I Nengah Tanu Komalyna
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21