Page 40 - Modul Berbasis STEM Materi Asam Basa
P. 40

EVALUASI BAB ASAM BASA


               Jawablah pertanyaan di bawah ini !



                   1.  Jelaskan  cara  membedakan  asam  dan  basa  secara  kualitatif.  Berikan  contoh
                       zat yang cocok dengan kategori itu dalam kehidupan seharu-hari!


                   2.  Ramalkan asam yang paling kuat diantara HI dan HCl !
                   3.  Codein  adalah turunan morfin yang digunakan sebagai analgesic, narcitic, atau



                       antitusive. Codein umumnya digunakan dalam sirup obat batuk, tetapi harus

                       resep dokter karena sifat adiktifnya. Rumus codein      adalah C 18H 21NO 3 dan K a =
                       6,05. HITUNGLAH pH 10 ml larutan yang mengandung codein
                                                                                            5 gram.
                   4.  Disinfektan pertama yang digunakan oleh Joseph Llister dinamakan karbol. Zat

                                                                           +
                       ini dikenal sebagai fenol C 6H 5OH. Hitunglah [H ] dalam larutan 0,001 M, Nilai
                                   -10
                       K a = 1 x 10

                   5.            Suatu  larutan  dites  dengan  kertas  lakmus  diperoleh  data  sebagai
                       berikut :

                                                                      Perubahan Warna
                                Larutan
                                                         Lakmus merah                   Lakmus biru

                                    P               Merah                         Merah
                                   Q                Merah                         Merah

                                    R               Merah                         Biru

                        Deskripsikan sifat asam atau basa dari larutan di atas !

















                          Modul Berbasis STEM Materi Asam Basa Kimia SMA
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45