Page 12 - E-Modul CRI Persamaan Garis Lurus
P. 12

Kegiatan 1 : persamaan garis lurus
                                  (PGL) dalam bidang cartesius




                Pada kegiatan belajar pertama ini kita akan mempelajari konsep persamaan
          garis  lurus  dalam  bidang  cartesius  sehingga  persamaan  yang  awalnya
          merupakan sebuah fungsi dapat diinpretasikan dalam sebuah bidang cartesius

                  Masalah 1



                        PRAKTEK


                 Perhatikan  grafik  dari  fungsi           disebut  persamaan  garis  lurus.  Dari
            f(x)=     2x+1     dalam      Koordinat
         Cartesius di bawah ini.                            persamaan  disamping,  bagaimana    cara
                                                            menggambarkan              fungsi       tersebut

                                                            kedalam bentuk bidang cartesius !


                                                                          KOLOM INFO


                                                              Bentuk umum PGL dapat dinya-
                                                              takan dalam dua bentuk
                                                              a.   Bentuk      eksplisit,    Bentuk      umum
                                                              persamaan  garis  lurus  dapat  dituliskan
                                                              sebagai y=mx+c, dengan x dan y variabel
                                                              atau peubah, m dan c konstanta.

                                                              b.  Bentuk  implisit.  Persamaan  y=2x+1
                                                              dapat  diubah  ke  bentuk  lain  yaitu  2x-
               DEKONTEKTUALISASI                              y+1=0.  Sehingga  bentuk  umum  yang  lain

               Fokus                                          untuk  persamaan  garis  lurus  dapat

                     Sumbu mendatar disebut sumbu             dituliskan sebagai Ax + By+C=0 , dengan
       x  dan  sumbu  tegak  disebut  sumbu  f(x).            x  dan  y  peubah  serta  A,  B,  dan  C
       Apabila     fungsi     f(x)=    2x+1    di    atas     konstanta.

       dituliskan  dalam  bentuk  y=  2x+1,  maka             Untuk  dapat  menentukan  grafik  dari
       sumbu tegak pada grafik disebut sumbu                  sebuah  fungsi  atau  persamaan  terlebih
       y. Dengan demikian y = f(x). Karena grafik             dahulu kita dapat membuatkan titik titik
       dari fungsi f(x)= 2x+1 atau y= 2x+1 berupa             potong  dalam  sebuah  tabel.  Dapatkah
       garis lurus, maka bentuk persamaannya                  kamu membuat tabelnya ??
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17