Page 90 - Modul PJJ SMP - IPA - Digital_Rev 1
P. 90

10. Sebuah keping bimetal terbuat dari logam kuningan dan besi.
                 Jika angka muai panjang kuningan lebih besar daripada besi,
                 maka ketika bimetal dipanaskan ...
                 a.  membengkok ke arah besi
                 b.  membengkok ke arah kuningan
                 c.  tetap lurus
                 d.  menyusut


              E.  RANGKUMAN


              1.  Suhu adalah besaran yang menyatakan derajat panas dingin
                 suatu benda 
              2.  Alat ukur suhu adalah termometer
              3.  Terdapat 4 skala termometer yaitu celcius, reamur, fahrenhait,
                 dan kelvin
              4.  Kelvin merupakan satuan internasional suhu
              5.  Pemuaian adalah  peristiwa yang diakibatkan karena adanya
                 suhu tinggi
              6.  Zat yang dapat memuai ada 3 yaitu zat padat, gas, dan cair
              7.  Pemuaian zat padat dapat terjadi pada Panjang, luas, dan
                 volume


              F.  REFLEKSI


              Tuliskan materi yang telah Ananda pelajari dan materi baru
              Ananda pelajari tentang suhu dan kalor dalam kehidupan sehari
              hari di pembelajaran 1 pada kolom­kolom berikut.







             78      MODUL PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA PANDEMI COVID-19 UNTUK JENJANG SMP
   85   86   87   88   89   90   91   92   93   94   95