Page 80 - Petunjuk Praktikum VIRTUAL
P. 80

buku Petunjuk Praktikum
                                                                                 Laboratorium Virtual
                                                             Lembar KEGIATAN praktikum  BERBASIS SCIENTIFIC
                                                            APPROACH dalam Format “hands-on minds-on guided
                                                                                                 discovery”

               Tujuan Percobaan:
               1. Mengamati dan menentukan hubungan antara frekuensi, cepat rambat gelombang, dan panjang
               gelombang
               2.   Mengamati dan menentukan hubungan antara amplitudo dengan panjang gelombang, dan panjang
               gelombang
               3. Mengamati dan menentukan hubungan tegangan tali dengan cepat rambat gelombang, panjang
               gelombang, amplitudo, dan frekuensi.

               ALAT DAN BAHAN
               Alat dan bahan dalam melakukan pratikum gelombang mekanik adalah sebagai berikut:
               1. Google Chrome atau aplikasi PhET
               2. PhET simulation wave on a sfring



               Merumuskan Masalah
               Pernahkah anda bermain tali, dan tali tersebut membentuk seperti gambar di samping ? saat digerakkan
               seolah seperti ada yang merambat , apakah itu ? Hal ini bisa dijelaskan dengan konsep fisika, bagaimana
               penjelasannya? mari ikuti dan lakukan kegiatan berikut
















               gambar.kelas pinter.id






               Menyusun dugaan sementara (hipotesis)
               Dengan melihat tujuan dan gambar diatas, apa yang menjadi dugaan sementara Anda
               Bagaimana hubungan antara
                   1.  frekuensi, cepat rambat gelombang, dan panjang gelombang
                       …………………………………………..
               2.   amplitudo dengan panjang gelombang, dan panjang gelombang ……………………
               3. hubungan tegangan tali dengan cepat rambat gelombang, panjang gelombang, amplitudo, dan
               frekuensi……………….


               Ujilah dugaan atau pemikiran Anda tersebut, melalui percobaan




                                                                                                           80
   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85