Page 16 - Ebook Inkuiri Terbimbing Hilda Malinda_17030204086
P. 16

Tabel 1. Tabel pengamatan pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan

                                                                                       *Diketahui tanaman
                                       Tanaman  A                 Tanaman  B
                  Parameter                                                            A mengalami
                                H - 1   H – 20   H – 40   H – 60   H -1   H – 20   H - 40   H – 60
                Jumlah daun      2     22     48     62     2     14     27     42     pertumbuhan dan
                Jumlah bunga     0      0      4      2     0      0      0      0     perkembangan ,
                                                                                       sedangkan
                 Jumlah buah     0      0      4      7     0      0      0      0
                                                                                       tanaman B masih
                      Setelah mengamati data diatas Rina merasa pernyataan             mengalami masa
                 diatas    benar  sedangkan  Rika  merasa  pengertian  dari            pertumbuhan saja.
                 keduanya terbalik. Bagaimana menurut kalian?  Setelah kalian

                 membaca  ulasan  tersebut  coba  buatlah  hipotesis  dari
                 permasalahan  yang  ada  (berkaitan  dengan  pendapat  Rina

                 dan Rika)!

                            Mengumpulkan Data  (Eksplanasi)


                        Setelah  tau  dan  memiliki

                   gambaran  umum  tentang
                   pertumbuhan       dan     per-

                   kembangan sekarang coba

                   lihat   dan  cermatilah     isi

                   video      di   bawah   untuk
                   menjawab  soal  pemaham-
                   an konsep.


                       1.  Setelah melihat tayangan video coba terapkan pengetahuan kalian
                          dengan mengerjakan soal di bawah ini
                          Tabel 2. Ciri-ciri pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan
                                        Aspek                             Contoh pada video
                         Ciri Pertumbuhan :                                                                               .
                             -                                            .                                                            .
                             -  Dapat diukur (Kuantitatif)                                                                .
                             -                                            .
                                                                                                                          .

                         Ciri Perkembangan :                                                                              .
                             -                                            .                                                            .

                             -                                            .                                                            .
                                                                                                                          .
                             -                                            .
                                                                                                                          .




                                                                                                                  02
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21