Page 12 - Ebook Inkuiri terbimbing (hilda malinda_17030204086)
P. 12

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PEMBELAJARAN




                      Kompetensi Dasar                          Indikator Pembeajaran

                   3.1    Menjelaskan  pengaruh       3.1.1  Menganalisis  konsep  antara  pertumbuhan  dan

                      faktor    internal  dan              perkembangan.
                      faktor eksternal terhadap       3.1.2 Mengidentifikasi proses Perkecambahan berdasar-
                      pertumbuhan             dan          kan tipe perkecambahannya.
                      perkembangan  makhluk
                      hidup                           3.1.3 Mengkategorikan  proses pertumbuhan primer dan
                                                           pertumbuhan sekunder.
                                                      3.1.4  Menganalis  faktor  internal  yang  mempengaruhi
                                                           pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan.

                                                      3.1.5 Menganalisis faktor eksternal yang memengaruhi

                                                           pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan.
                                                      3.1.6  Mengkaitkan  hubungan    antara  faktor  eksternal

                                                           dan internal yang mepengaruhi pertumbuhan dan
                                                           perkembangan.



                   4.1  Menyusun  laporan  hasil      4.1.1Merancang  dan  melakukan  percobaan  sederhana
                      percobaan           tentang         tentang  pengaruh    dormansi  biji  terhadap  lama
                      pengaruh             faktor         perkecambahan.
                      eksternal terhadap proses       4.1.2  Merancang  dan  melakukan percobaan sederhana
                      pertumbuhan             dan         tentang pengaruh pemberian zat pengatur tumbuh

                      perkembangan tanaman                (Faktor internal) terhadap proses pemasakan buah.

                                                      4.1.3Merancang dan melakukan percobaan sederhana
                                                          tentang pengaruh keasaman tanah terhadap proses

                                                          pertumbuhan dan perkembangan.
                                                      4.1.4Menyusun  laporan  tertulis  mengenai  hasil
                                                          percobaan  tentang  pengaruh  keasaman  tanah

                                                          terhadap  proses pertumbuhan dan perkembangan.




                                                              xi
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17