Page 17 - E-MODUL BANGUN DATAR
P. 17

Untuk mengetahui selisish panjang persegi A dan B, anda harus tahu terlebih

                        dahulu rumus dari keliling persegi!


                        Rumus keliling persegi: K =4 × S
                        Keliling persegi A

                        K = 4 × sA
                            = 4 × ......

                            = ......

                        sB = 7 cm lebih pendek dari sA
                        sA - 7 cm

                        23  - 7 cm = 16 cm
                        K = 4 × sB

                            = 4 × .....
                            = .....





                               Mengumpulkan Data




                        Setelah anda menemukan kellingnya, sekarang anda bisa cari selisih dari persegi
                        A dan persegi B!

                        selisih keliling persegi A dan B

                        selisih = KA - KB


                                   = ...... - ......

                                   = ......




                               Menguji Hipotesis




                        Berdasarkan data di atas, kita dapat membuktikan bahwa selisih persegi A dan B
                        adalah:








                                                                                                                 16
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22