Page 3 - MATERI ASAM BASA (1)
P. 3

KATA PENGANTAR



                                Puji  syukur  kami  panjatkan  ke  hadirat  Allah  SWT  atas  petunjuk  dan
                        hidayahnya,  sehingga  kami  dapat  menerbitkan  Modul  Asam  Basa  untuk  Sekolah

                        Menengah Kejuruan (SMK). Buku ini dibuat berdasarkan Kurikulum 2013

                                Dalam modul  Asam Basa  ini akan dipelajari Teori Asam Basa, Indikator
                        Asam Basa, PH Asam Basa, Basa  lemah dan Basa Kuat dan Larutan Penyangga.

                        Pada akhir modul ini diberikan Lembar Evaluasi, lembar percobaan Asam dan Basa,

                        Lembar  Kerja  Percobaan,  sehingga  diharapkan  para  siswa  dapat  dengan  mudah
                        memahami materi Asam Basa dan memiliki modal untuk dapat mempelajari materi

                        selanjutnya.
                                Penulis menyadari masih ada kekurangan dalam penyajian, oleh karena itu

                        kritik dan dan saran yang membangun dari semua pihak akan kami terima dengan
                        senang hati

                                Mudah-mudahan modul ini bermanfaat dan para siswa dapat memperoleh

                        kompetensi seperti yang diharapkan oleh kurikulum.




                                                                          Bangkalan, Januari 2021




                                                                                 Penyusun















                                                                 i
   1   2   3   4   5   6   7   8