Page 51 - MATERI ASAM BASA (1)
P. 51
b. Bahan Yang Digunakan
1) larutan sabun cuci
2) jus buah jeruk g.air accu (0.1 M)
3) larutan cuka makan (cuka makan)
4) larutan NaOH 0,1 M
5) larutan garam dapur
6) ekstrak kunyit
7) air hujan
c. Prosedur Percobaan
1) Cucilah dengan air bersih plate reaksi hingga bersih
2) Ambillah beberapa tetes bahan kimia, dimulai dari no 1) sampai dengan 6),
masukkan dalam salah satu lubang plat reaksi.
3) Ambillah kertas lakmus merah, kemudian dicelupkan dalam larutan yang
ada pada plate reaksi. Amati perubahan warna kertas lakmus.
4) Ulangi langkah 3 dengan menggunakan kertas lakmus biru.
5) Ulangi langkah 1-4 menggunakan bahan kimia yang lain (bahan berada di
lubang plate yang berbeda)
6) Tuliskan semua hasil pengamatan pada lembar kerja.
D. Percobaan Penentuan Derajat Keasaman
a. Alat Yang Digunakan
1) kertas indikator universal
2) plate reaksi
3) pipet tetes
41