Page 13 - SOSIOLOGI X A1 2022 ed
P. 13

4.  Irna sedang koma karena mengalami kecelakaan maut
                    5.  Tuti mencoba resep cake Blackforest dibimbing ibunya
                    Yang termasuk contoh tindakan sosial adalah...
                    A.  1, 2, dan 3
                    B.  1, 2, dan 5
                    C.  1, 4, dan 5
                    D.  2, 3, dan 4
                    E.  3, 4, dan 5

               31.  Anti  lebih memilih  membeli tas sekolah daripada membeli kosmetika terbaru. Hal  itu
                    menunjukkan adanya tindakan...
                    A.  modern
                 No  Tindakan tradisional                    No  Tindakan rasional berorientasi nilai
                 1    Berjabat tangan dengan tangan kanan  1       Menunaikan ibadah haji
                 2    Bersikap hormat pada orang tua         2     Meratap menangis karena sangat sedih
                 3    Membenci terhadap teman sendiri        3     Melempar bola ke ring basket
                 4    Bermain sepakbola di lapangan          4     Melampiaskan rasa kegembiraan
                 5    Membeli baju di pasar                  5     Memberi ucapan selamat ulang tahun
                    B.  rasional instrumental
                    C.  rasional berorientasi nilai
                    D.  afektif
                    E.  tradisional

               32.  Siswa – siswi kelas X  SMA Islam Al-Azhar tengah mengadapi ujian akhir semester ganjil.
                    Mereka semakin mendekatkan diri pada Allah, meningkatkan kualitas sholat wajib dan
                    menambahnya dengan berbagai ibadah sunnah agar memperoleh hasil yang maksimal.
                    Tindakan para siswa tersebut termasuk jenis tindakan …
                    A.  afektif
                    B.  tradisional
                    C.  subyektif
                    D.  rasional instrumental
                    E.  rasional berorientasi nilai

               33.  Perhatikan tabel di bawah ini!
                    Yang membedakan tindakan tradisional dengan tindakan afektif adalah...
                    A.  1
                    B.  2
                    C.  3
                    D.  4
                    E.  5

               34.  Khayalan sosiologisnya “menghayalkan alat dan cara mendamaikan konflik antara preman
                    pasar  dengan  warga  asli  di  Kampung  Sukamaju”.  Pada  khayalan  tersebut  yang  tidak
                    menjadi public issues of social structure adalah....
                    A.  anggota masarakat takut dengan konflik tersebut
                    B.  anggota masyarakat merasa bosan dengan konflik
                    C.  masyarakat merasa resah dengan konflik yang terjadi
                    D.  pelaksanaan budaya gotong royong pada masyarakat
                    E.  tindakan anggota masyarakat yang main hakim sendiri





                                                                                                                13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18