Page 3 - Resume Berita Ketenagakerjaan 10 Desember 2020
P. 3
menerapkan protokol kesehatan secara ketat. Hal tersebut
diungkapkan Menaker Ida dalam Surat Edaran Menteri
Ketenagakerjaan RI Nomor M/14/HK.04/XII/2020 tentang Hari
Libur Bagi Pekerja/Buruh Pada Hari Pemungutan Suara Pemilihan
Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta
Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2020, tertanggal 7 Desember
2020. Surat ini ditujukan bagi Para Gubernur di seluruh
Indonesia.
Related News :
tirto.id, Dec 08, 2020: Menaker: Pekerja yang Masuk 9
Desember Berhak Dapat Upah Lembur
kabarbisnis.com, Dec 08, 2020: Aturan libur pilkada juga
berlaku bagi daerah yang tak coblosan
tempo.co, Dec 08, 2020: Pekerja Masuk Saat Libur Pilkada 9
Desember, Perusahaan Wajib Bayar Upah Lembur
tribunnews.com, Dec 08, 2020: Pekerja dan Buruh yang Masuk
Kerja saat Pilkada Serentak 9 Desember 2020 Berhak Dapat
Upah Lembur
fajar.co.id, Dec 08, 2020: 9 Desember Hari Libur Nasional,
Menaker: Juga Berlaku bagi Daerah yang Tidak Berpilkada
merdeka.com, Dec 08, 2020: Menaker Keluarkan Serat Edaran:
Kerja di Hari Pilkada Wajib Diupah Lembur
liputan6.com, Dec 08, 2020: Menaker Ida: Buruh yang Bekerja
di Hari Pelaksanaan Pilkada Wajib Diberi Upah Lembur
liputan6.com, Dec 08, 2020: Menaker: Pekerja Tetap Masuk
saat Pilkada Berhak Terima Uang Lembur