Page 2 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 JANUARI 2021
P. 2

Newstrend Ketenagakerjaan

                                                  15 Januari 2021


                                                    Berita Terbaru
               9,2                                                             Negatif; 9

                 9
               8,8
               8,6
               8,4
                                     Positif; 8
               8,2

                 8
               7,8
               7,6
               7,4
                                      Positif                                   Negatif



                                                  NEWSTREND


                                 SE Menaker Soal Upah Dianggap Rentan Timbulkan
               Judul          :
                                 Konflik Perusahaan


               Sentimen  :  Negatif


              Ringkasan


              Konfederasi  Serikat  Pekerja  Indonesia  (KSPI)  menentang  keras  surat  edaran  (SE)
              Menteri  Ketenagakerjaan  (Menaker)  soal  kenaikan  0%  atas  upah  minimum  provinsi

              (UMP) dan upah minimum kabupaten/kota (UMK) tahun 2021.


              Tidak adanya kenaikan upah akan menyebabkan menurunnya daya beli masyarakat.
              Selain itu juga keputusan itu dianggap tak sesuai aturan dan berpotensi menimbulkan

              konflik  dalam  perusahaan.  Selain  itu,  SE  juga  menimbulkan  perbedaan  sikap  para

              kepala daerah, yang tidak mengikuti arahan SE tersebut berpatok pada PP No. 78 Tahun
              2015.








                                                            1
   1   2   3   4   5   6   7