Page 326 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 SEPTEMBER 2020
P. 326

Judul               Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2021 Telah Ditetapkan
                                    Pemerintah, Ditandatangani 3 Menteri
                Nama Media          tribunnews.com
                Newstrend           Cuti Bersama dan Libur Nasional 2021
                Halaman/URL         https://video.tribunnews.com/view/169564/hari-libur-nasional-dan-
                                    cuti-bersama-2021-telah-ditetapkan-pemerintah-ditandatangani-3-
                                    menteri
                Jurnalis            Sigit Ariyanto
                Tanggal             2020-09-11 21:23:00
                Ukuran              0

                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen Binapenta
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif


              Ringkasan

              TRIBUN-COM  -    Rapat  Tingkat  Menteri  Penetapan  dan  Penandatanganan  Suka  Keputusan
              Bersama  Hari Libur Nasional  dan Cuti Bersama 2021 telah digelar pada Kamis (10/9/2020). SKB
              tersebut  ditandatangani  oleh  tiga  menteri  yaitu  Menag,  Menaker,  dan  Menpan-RB.  Rapat
              tersebut digelar secara virtual dan dipimpin oleh Menko PMK.





              HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA 2021 TELAH DITETAPKAN
              PEMERINTAH, DITANDATANGANI 3 MENTERI

              TRIBUN-COM  -    Rapat  Tingkat  Menteri  Penetapan  dan  Penandatanganan  Suka  Keputusan
              Bersama  Hari Libur Nasional  dan Cuti Bersama 2021 telah digelar pada Kamis (10/9/2020). SKB
              tersebut  ditandatangani  oleh  tiga  menteri  yaitu  Menag,  Menaker,  dan  Menpan-RB.  Rapat
              tersebut digelar secara virtual dan dipimpin oleh Menko PMK.

              Menteri  Koordinator  Bidang  Pembangunan  Manusia  dan  Kebudayaan  (Menko  PMK)  Muhadjir
              Effendy bersama Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Ida Fauziyah, Menteri Agama (Menag) Fachrul
              Razi,  Menteri  Pariwisata  dan  Ekonomi  Kreatif  (Menparekraf)  Wishnutama,  dan  Menteri
              Perhubungan Budi Karya Sumadi, Menteri PAN-RB yang diwakili oleh Deputi Bidang Kelembagaan
              dan Tata Laksana telah menyepakati dan menetapkan hari libur nasional dan cuti bersama tahun
              2021.

              Muhadjir Effendy mengatakan, penetapan hari libur nasional dan cuti bersama 2021 didasari atas
              berbagai pertimbangan.

              Mulai dari pengaturan arus lalu lintas jelang dan setelah libur panjang di hari raya hingga peluang
              meningkatnya pendapatan ekonomi daerah maupun negara dari sektor pariwisata.




                                                           325
   321   322   323   324   325   326   327   328   329   330   331