Page 481 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 30 AGUSTUS 2021
P. 481
Judul Kemnaker Dorong ASEAN Kelola Dampak Covid-19 Bagi Pekerja
Perempuan
Nama Media tempo.co
Newstrend Dampak COVID-19 Bagi Pekerja Perempuan
Halaman/URL https://nasional.tempo.co/read/1499305/kemnaker-dorong-asean-
kelola-dampak-covid-19-bagi-pekerja-perempuan
Jurnalis Tempo.co
Tanggal 2021-08-27 11:44:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Saya ingin menarik perhatian para peserta
yang terhormat untuk mengambil peran aktif dalam diskusi dan dapat mengambil referensi
tentang bagaimana meningkatkan peran dan perlindungan perempuan dalam angkatan kerja
dalam kegiatan ekonomi dan pasar tenaga kerja selama masa pandemi
neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Saya berharap lokakarya ini dapat mendukung
pengembangan lebih banyak kegiatan dan kerja sama serta berkontribusi pada implementasi
Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) tentang Kesetaraan Gender dan Pemberdayaan
Perempuan
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mendorong seluruh negara anggota dan Mitra untuk
berbagi pengalaman dan inisiatif dalam mengelola dampak Covid-19, terutama pada angkatan
kerja perempuan. Anggota pun diminta meningkatkan kerja sama untuk membangun daya saing,
ketahanan, dan ketangkasan dalam menghadapi masa depan kerja. Mengingat di masa depan
akan selalu ada potensi dampak pandemi, krisis ekonomi, atau bencana alam.
KEMNAKER DORONG ASEAN KELOLA DAMPAK COVID-19 BAGI PEKERJA
PEREMPUAN
INFO NASIONAL - Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mendorong seluruh negara anggota
dan Mitra untuk berbagi pengalaman dan inisiatif dalam mengelola dampak Covid-19, terutama
pada angkatan kerja perempuan.
Anggota pun diminta meningkatkan kerja sama untuk membangun daya saing, ketahanan, dan
ketangkasan dalam menghadapi masa depan kerja. Mengingat di masa depan akan selalu ada
480

