Page 2 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 JANUARI 2020
P. 2

Resume Kliping Berita Ketenagakerjaan

                                                   6 Januari 2020


                                                     Berita Terbaru
                  50
                  45
                                             43
                  40
                                           Positif
                  35
                  30
                  25
                  20

                  15
                  10                                             3
                   5
                   0
                              Positif            Negatif



                                                     Newstrend



                 Judul          :   OMNIBUS LAW UU CIPTA LAPANGAN KERJA
                                   BERHARAP TIDAK MENYUSAHKAN TENAGA KERJA


                 Sentimen       :  Positif



               Ringkasan
               Pemerintah,  dalam  upaya  menggenjot  masuknya  modal  dan  investasi,  berupaya
               memberi kemudahan bagi investor, salah satunya dengan menerapkan omnibus law
               yang  menyederhanakan  kendala  regulasi  yang  kerap  berbelit-belit  dan  panjang.
               Omnibus law terdiri atas dua Undang-Undang besar, yakni UU Cipta Lapangan Kerja
               dan UU Perpajakan. Terkait dengan omnibus law UU Cipta Lapangan Kerja, belum
               lama  ini  pemerintah  menuturkan  ada  dua  poin  yang  akan  dibahas.

               Terkait dengan kemudahan pemberian peluang bagi tenaga kerja asing dan kedua,
               pemberian  upah  berdasarkan  jam  kerja.Ada  hal  lain  yang  juga  akan  dimasukkan
               dalam omnibus law tersebut yaitu terkait dengan tenaga outsourcing, Perjanjian Kerja
               Waktu Tertentu (PKWT) dan pemberian unemployment benefit.














                                                        Page 1 of 92.
   1   2   3   4   5   6   7