Page 13 - Resume Berita Ketenagakerjaan 5 Februari 2020
P. 13

URL :


                 http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/18976801

                 Guna  menekan  angka  pengangguran  yang  terus  bertambah,

                 Pemkab Demak setiap tahun memberi pelatihan keterampilan

                 kerja  kepada  600  warganya  secara  gratis.  Pelatihan  tersebut

                 dilangsungkan  oleh  Balai  Latihan  Kerja  (BLK)  Dinas  Tenaga

                 Kerja dan Perindustrian Kabupaten Demak. Sedikitnya terdapat


                 sembilan kelas kompetensi keahlian meliputi menjahit, design

                 grafis,  tata  boga,  teknik  las,  rias,  otomotif  sepeda  motor,

                 otomotif  mobil,  operator  komputer,  dan  teknik  AC.  "Mereka

                 yang mendapat pelatihan adalah warga yang berusia produktif

                 tetapi  belum  memiliki  keterampilan  hidup,  utamanya  mereka

                 yang  hanya  mengenyam  pendidikan  SMP  sederajat  maupun

                 SMA," terang Kepala Dinas Ketenagakerjaan dan Perindustrian


                 Kabupaten  Demak,  Bambang  Saptoro,  saat  pembukaan

                 Pelatihan  Berbasis Kompetisi  Tenaga Kerja  angkatan  1  tahun

                 2020, di Gedung BLK Demak, Selasa (4/2).




             11  Feb 4, 2020 - Positive - Corporate                                              Archive

                 cnnindonesia.com / WIS                                                          Attachment

                 WNI DI SINGAPURA POSITIF CORONA, MENAKER                                        Eclipping


                 IMBAU TKI TAK PANIK                                                             Word

                 URL :

                 http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/18971497

                 Menteri  Ketenagakerjaan  Ida  Fauziyah  mengimbau  semua

                 pekerja  migran  Indonesia  di  Singapura  untuk  tetap  tenang

                 menyikapi seorang pekerja WNI di sana yang positif terjangkit
   8   9   10   11   12   13   14   15