Page 183 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 5 MEI 2021
P. 183

Judul               Peringati Hari Buruh, 400 Karyawan Pabrik Terima Vaksinasi
                Nama Media          fajarbali.com
                Newstrend           Peringatan Hari Buruh
                Halaman/URL         https://fajarbali.com/bali-barat/jembrana/12829-peringati-hari-buruh-
                                    400-karyawan-pabrik-terima-vaksinasi
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2021-05-04 17:22:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 7.500.000
                News Value          Rp 22.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Ringkasan

              Memperingati Hari Buruh yang jatuh tiap 1 Mei, Pemkab Jembrana memberikan vaksinasi covid-
              19 bagi 400 buruh pabrik di Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Selasa ( 4/5/2021). Buruh
              tersebut  merupakan  karyawan  dari  tiga  pabrik  yang  bergerak  disektor  pengolahan  ikan.
              Pelaksanaan vaksinasi dipantau langsung Bupati Jembrana I Nengah Tamba, bersama Asisten
              Administrasi Umum I Ketut Kariadi Erawan serta Kepala Dinas Penanaman Modal, Pelayanan
              Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja I Komang Suparta.



              PERINGATI HARI BURUH, 400 KARYAWAN PABRIK TERIMA VAKSINASI

              Twitter  NEGARA  -  fajarbali.com  |  Memperingati  Hari  Buruh  yang  jatuh  tiap  1  Mei,  Pemkab
              Jembrana  memberikan  vaksinasi  covid-19  bagi  400  buruh  pabrik  di  Desa  Pengambengan,
              Kecamatan Negara, Selasa ( 4/5/2021).

              Buruh tersebut merupakan karyawan dari tiga pabrik yang bergerak disektor pengolahan ikan.
              Pelaksanaan vaksinasi dipantau langsung Bupati Jembrana I Nengah Tamba, bersama Asisten
              Administrasi Umum I Ketut Kariadi Erawan serta Kepala Dinas Penanaman Modal, Pelayanan
              Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja I Komang Suparta.

              Pelaksanaan vaksinasi ini dipilih sebagai cara kreatif merayakan Mayday 2021, sekaligus upaya
              bersama dalam mempercepat pemulihan ekonomi daerah dan perekonomian nasional. Bupati
              Tamba  disela  peninjauan  kemarin  menyampaikan,  kegiatan  vaksinasi  hari  ini  tidak  hanya
              serangakaian hari buruh, tapi juga upaya percepatan target vaksinasi di Jembrana. Kegiatan ini
              sambungnya, juga sesuai tema peringatan hari buruh tahun ini, recover together.

              “Tema itu mengusung semangat kolaborasi, dalam rangka pemulihan bersama akibat dampak
              pandemi. Kita dukung dengan percepatan vaksinasi di Jembrana.Setiap hari kita target 1300 bisa
              divaksin, “ terang Bupati Tamba.

              Baca Juga : Dipecat Kerja, Kompresor Nitrogen Majikan Dicuri, Beraksi di Malam Hari dan Dijual
              Murah, Rp 1 Juta Tiga Siswa Gianyar Terima Beasiswa dari BPJS Ketenagakerjaan, Ditanggung
              Mulai TK sampai Perguruan Tinggi Ia menjelaskan upaya percepatan itu, tidak hanya berhenti di

                                                           182
   178   179   180   181   182   183   184   185   186   187   188