Page 590 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 3 MEI 2021
P. 590
Judul Hari Buruh 2021, Ini Bantuan dari Menaker Ida Fauziyah untuk Pekerja
dan Buruh yang di-PHK
Nama Media deskjabar.pikiran-rakyat.com
Newstrend Peringatan Hari Buruh
Halaman/URL https://deskjabar.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-1131853834/hari-
buruh-2021-ini-bantuan-dari-menaker-ida-fauziyah-untuk-pekerja-dan-
buruh-yang-di-phk
Jurnalis Samuel Lantu
Tanggal 2021-05-01 13:59:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Selamat Hari Buruh , semoga buruh kita
semakin produktif, kompetitif, dan sejahtera
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Kami juga memberikan apresiasi berupa
penghargaan kepada perusahaan yang tetap bertahan dan mampu melakukan berbagai
penyesuaian pada masa pandemi Covid-19
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Tetaplah semangat bekerja keras guna
mencapai semua prestasi untuk membangun Indonesia. Jayalah semua buruh di Indonesia
maupun di seluruh dunia
positive - Eli Rosita Silaban (Presiden Konfederasi Serikat Buruh Sejahtera Indonesia) Selamat
Hari Buruh Internasional, semoga kita selalu sehat. Kami tidak merayakan secara besar-besaran
namun tetap khidmat. Kami akan terus membantu pemerintah dalam upaya mengeliminir
penyebaran Covid-19
positive - Hariyadi Sukamdani (Ketua APINDO) Saatnya mempererat sinergi, pemerintah,
pengusaha, dan pekerja . Sekarang, penyerapan tenaga kerja juga sudah mulai menunjukkan
tren peningkatan. Mudah-mudahan terus naik dan mampu mengompensasi penyusutan yang
terjadi saat awal pandemi guna persiapan investasi lebih jauh
Ringkasan
Memperingati Hari Buruh Internasional ( May Day ) 2021 , Kementerian Ketenagakerjaan
Republik Indonesia menyerahkan paket sembako dan program bantuan untuk pekerja dan
buruh yang kena PHK. Menteri Ketenagakerjaan RI Ida Fauziyah menyerahkan paket dan
program bantuan itu kepada pekerja , di Balai Besar Pengembangan Latihan Kerja Kementerian
Ketenagakerjaan di Kota Bekasi, Jawa Barat, Sabtu, 1 Mei 2021 .
589