Page 14 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 DESEMBER 2020
P. 14

Menurut Ida, meski tidak semua daerah melangsungkan pesta demokrasi, hari libur nasional
              juga berlaku bagi daerah yang tidak menggelar pilkada.
              Bagi pekerja/buruh yang bekerja pada hari pemungutan suara, ia menegaskan berhak atas upah
              kerja lembur dan hak lainnya, sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

              Begitupun dengan pekerja/buruh yang daerahnya tidak melaksanakan pilkada dan tetap harus
              masuk kerja, maka pelaksanaan hak-hak-nya sama, yakni berhak atas upah kerja lembur dan
              hak-hak lainnya," ujarnya.

              (rizal/bi)








































































                                                           13
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19