Page 16 - Resume Berita Ketenagakerjaan 19 Juni 2020
P. 16

menandakan         antusiasme        masyarakat        terhadap       program

                        pemerintah,  khususnya  program  Kemnaker  dalam  mendorong

                        penguatan  dan  peningkatan  kapasitas  Sumber  Daya  Manusia


                        (SDM)  Indonesia  Unggul  melalui  pelatihan  vokasi  di  BLK

                        Komunitas.

                        Related News :

                        liputan6.com, Jun 18, 2020: Ciptakan SDM Unggul, Menteri Ida:

                        1000 Paket BLK Komunitas Diproses Tanpa Biaya

                                                             Archive Attachment Eclipping Word



                 13     Jun 18, 2020 - Corporate  Positive


                        Lombok Post / Pg1&4 /Jpg


                        Sembako untuk 15 Ribu Pekerja Pariwisata

                        URL:

                        http://klipingkemnaker.binokular.net/reportn/cbc11d1b86329b18

                        46c25904cc53d4655823dbbd75654918527b5dab85850b03

                        SEBANYAK 15 ribu pekerja pariwisata di NTB kini mulai terseyum.


                        Mereka mendapat bantuan sembako dari pemerintah. Penyaluran

                        secara resmi bantuan tersebut dimulai kemarin. Dalam tiga hari

                        ke depan, ditargetkan, seluruh bantuan telah sampai pada seluruh

                        penerima.  Penyaluran  bantuan  sembako  bagi  para  pekerja

                        pariwisata  NTB  tersebut  dilakukan  oleh  Gubernur  NTB  H

                        Zulkieflimansyah  bersama  Kapolda  NTB  Irjen  Pol  M  Iqbal,  dan

                        Sekertaris  Deputi  Bidang  Pengembangan  Destinasi  Kemen-


                        parekraf Edy Wardoyo.

                                                             Archive Attachment Eclipping Word
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21