Page 33 - E-LKPD KOLABORATIF
P. 33
Sinar-sinar istimewa pada lensa cembung dapat dilihat pada Tabel
berikut.
Sinar Istimewa Ilustrasi Sinar
a. Suatu sinar datang sejajar
sumbu utama lensa akan
dibiaskan menuju titik
fokus aktif (F1) di
belakang lensa
b. Suatu sinar datang melalui
titik fokus pasif (F2) di
depan lensa akan
dibiaskan sejajar sumbu
utama
c. Suatu sinar datang melalui
titik pusat optik lensa (O)
akan diteruskan tanpa
dibiaskan
Bagaimana cara melukis pembentukan bayangan pada lensa?
Jika sebuah benda diletakkan di depan lensa cembung akan
membentuk bayangan, seperti ditunjukkan pada Gambar 11.
Gambar 11. Pembentukan bayangan oleh lensa cembung
6